ANALISIS PROFITABILITAS DAN SOLVABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA PERUSAHAAN PT XL AXIATA (EXCL) PERIODE 2022-2024

Authors

  • Zahira Yalsa Ranirda Universitas Terbuka Mataram
  • Reni Farwitawati Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lancang Kuning, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.35446/akuntansikompetif.v9i1.2595

Abstract

PT Xl Axiata Tbk masih belum bisa menciptakan nilai pasar perusahaan secara maksimal,
selain itu, PT Xl Axiata Tbk belum bisa menciptakan nilai tambah pasar bagi investor dan para
kreditur.Hal itu membuat khawatir calon investor dan pemberi pinjaman. Oleh karena itu, perlu dilakukan
analisis profitabilitas dan solvabilitas PT XL Axiata Tbk selama 2022-2024. Tujuan dari penelitian ini untuk
menilai kinerja keuangan perusahaan PT XL Axiatara 2022-2024. Metode penelitian ini adalah kuantitatif
dengan objek laporan keuangan PT XL Axiata selama peride 2022-2024. Analisis yang digunakan adakah
deskristif untuk menjelaskan analisa rasio meliputi analisis profitabilita dan solvabilitas. Ditinjau dari rasio
profitabilitas, perusahaan mengalami tren peningkatan. Nilai NPM dan ROI masih berada di bawah standar
industri, menunjukkan efisiensi dan pemanfaatan aset yang belum optimal. ROE sangat tinggi, menunjukkan
pengembalian besar kepada pemilik. Sedangkan berdasarkan rasio solvabilitas, perusahaan memiliki tingkat
leverage yang sangat tinggi, sehingga menghadapi risiko solvabilitas dan risiko gagal bayar yang lebih tinggi
dibandingkan perusahaan rata-rata dalam industri

References

Adeningsih, U., & Widyanti, Y. (2022).

Analisis Kinerja Keuangan

Menggunakan Metode Eva, Mva,

Reva Dan Fva Di Perusahaan Sub

Sektor Telekomunikasi Yang

Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

Periode 2022-2021. Jiip (Jurnal

Ilmiah Ilmu Pendidikan), 10.

Http://Jiip.Stkipyapisdompu.Ac.Id

Apriani, M., Lestari, N. E. P., & Hidayat,

A. (2023). Analisis Laporan

Keuangan Untuk Menilai Kinerja

Keuangan Perusahaan

Telekomunikasi. Jurnal Pariwisata

Bisnis Digital Dan Manajemen, 2(2),

–89.

Https://Doi.Org/10.33480/Jasdim.V2

i2.4628

Atul, U. N., Sari, Y. N. I., & Lestari, Y. J.

(2022). Analisis Rasio Keuangan

Untuk Mengukur Kinerja Keuangan

Perusahaan. E-Jurnal Akuntansi Tsm,

(3), 89–96.

Http://Jurnaltsm.Id/Index.Php/Ejatsm Bps. (2025). Statistik Telekomunikasi

Indonesia 2024 (Vol. 13). Bps.

Brimingham, F. E., & Joel F. Houston.

(2023). Dasar-Dasar Manajemen

Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Efferin, S., Stevanus Hadi Darmaji, &

Yuliawati Tan. (2008). Metode

Penelitian Akuntansi: Mengungkap

Fenomena Dengan Pendekatan

Pendekatan Kuantiatif Dan

Kualitatif. Graha Ilmu.

Fadillah, St. N., Soumena, Moh. Y., &

Darwis, D. (2024). Pengaruh Kinerja

Keuangan Terhadap Keputusan

Investasi Pada Perusahaan

Telekomunikasi Yang Terdaftar Di

Bursa Efek Indonesia. Jurnal Bisnis

Dan Manajemen, 164–181.

Https://Doi.Org/10.23960/Jbm.V20i3

.3381

Fahmi, I. (2012). Analisis Kinerja

Keuangan. Alfabeta.

Fahrisal, M., & Paranita, E. S. (2021).

Pengaruh Kinerja Finansial Terhadap

Price Book Value Perusahaan

Telekomunikasi. Jurnal Manova,

(1).

Fauzi, R. A., Achsani, N. A., Andati, T.,

& Anggaraeni, L. (2022). Pengaruh

Struktur Modal Terhadap Kinerja

Perusahaan Telekomunikasi Dunia.

Jurnal Aplikasi Bisnis Dan

Manajemen, 8.

Https://Doi.Org/10.17358/Jabm.8.2.4

Fazahra, S., & Masdupi, E. (2025).

Industri 4.0 Dan Kinerja Perusahaan

Telekomunikasi Yang Terdaftar Di

BEI. Jemsi, 6(5).

Https://Doi.Org/10.38035/Jemsi.V6i

Febriana, H., Rismanty, V. A., & Bertuah,

E. (N.D.). Dasar-Dasar Analisis

Laporan Keuangan (J. Itnawati, Ed.).

Febriani, K. P., Erlina, E., & Bayu, A.

(2022). Analisis Perbedaan Kinerja

Keuangan Antara Sebelum Dan

Selama Pandemi Covid-19 (Studi

Pada Perusahaan Telekomunikasi

Yang Terdaftar Di Bursa Efek

Indonesia). Jurnal Risma, 2(2).

Kadek Mutiara Sari, N., Putu Julianto

Program Studi, I. S., Ekonomi Dan

Akuntansi, J., & Ekonomi, F. (2023).

Pengaruh Kinerja Keuangan, Ukuran

Perusahaan Dan Internet Financial

Reporting Terhadap Harga Saham

Pada Perusahaan Telekomunikasi

Yang Terdaftar Di Bursa Efek

Indonesia. In Jurnal Ilmiah

Mahasiswa Akuntansi) Universitas

Pendidikan Ganesha (Vol. 14).

Kasmir. (2024). Analisis Laporan

Keuangan. Rajawali Press.

Musholikhodin, D. W., Adiansyah, Moh.

D., & Farich, A. I. (2023). Pengaruh

Ukuran Perusahaan, Kinerja

Keuangan, Dan Kepemilikan Publik

Terhadap Konservatisme Akuntansi

Pada Perusahaan Jasa

Telekomunikasi Dan Perdagangan

Yang Terdaftar Di Bei Periode

/2021. Sentri: Jurnal Riset

Ilmiah, 1.

Pratama, R. N., Purbawati, D., & Djoko

Waloeja, H. (2022). Analisis Rasio

Likuiditas, Solvabilitas Dan

Profitabilitas Untuk Menilai Kinerja

Keuangan Pada Perusahaan

Telekomunikasi Yang Terdaftar Di

Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode

-2020. In Jurnal Ilmu

Administrasi Bisnis (Vol. 11, Issue 3).

Https://Ejournal3.Undip.Ac.Id/Index.

Php/Jiab

Ramadhania, R. A. (2023). Analisis Rasio

Keuangan Sebagai Alat Untuk

Menilain Kinerja Keuangan

Perusahaan Telekomunikasi Di

Indonesia. Jurnal Ilmu Dan Riset

Manajemen, 7.

Rotaria, P. S. (2021). Analisis Penerapan

Konsep Balanced Scorecard Sebagai

Alat Pengukuran Kinerja Perusahaan

Telekomunikasi Yang Tercatat Di

Bursa Efek Indonesia (Studi Kasus:

Pt. Xl Axiata Tbk). Journal Ekonomi

Kreatif, 2(3).

Sarjana, S., Nardo, R., Hartono, R.,

Siregar, Z. H., Wahyuni, S., Rasyid,

A., Djaha, Z. A., & Badrianto, Y. (2022). Manajemen Resiko. Media

Sains Indonesia.

Silvan, A. (2025). Analisis Rasio

Likuiditas, Rasio Solvabilitas, Rasio

Profitabilitas, Dan Rasio Aktivitas

Untuk Menilai Kinerja Keuangan

Pada Pt Unilever Indonesia Tbk,

Jakarta. In Jurnal Sosial Dan Sains

(Sosains) (Vol. 5, Issue Sosains).

Simarmata, H. (2022). Analisis Kinerja

Keuangan Pt Telekomunikasi

Indonesia, Tbk Menggunakan

Analisis Rasio Keuangan Untuk

Menilai Kinerja Keuangan

Perusahaan Periode 2012-2021. In

Search, 21(2). Www.Idx.Co.Id

Siregar, S. Y., Negsih, T. A., & Siregar, E.

S. (2022). Analisis Kinerja Keuangan

Dengan Eva Dan Mva Pada

Perusahaan Telekomunikasi Periode

-2020 . Jurnal Makesya, 1.

Subramanyam, K. R. . (2014). Financial

Statement Analysis (11th Ed.).

Mcgraw Hill Education.

Sucahyo, W. A., & Ardyanfitri, H. (2021).

Pengukuran Kinerja Perusahaan Pt

Indofood Sukses Makmur Tbk

Dengan Menggunakan Balanced

Scorecard. Prosiding National

Seminar On Accounting, Finance,

And Economics (Nsafe), 7(1).

Sulbahri, R. A., & Putri, Y. A. (2025).

Transformasi Digital Dan Kinerja

Perusahaan Telekomunikasi: Bukti

Empiris Di Indonesia. Jurnal

Keuangan Dan Bisnis, 23(1).

Utari, D. (2014). Manajemen Keuangan :

Kajian Praktik Dan Teori Dalam

Mengelola Keuangan Organisasi

Perusahaan. Mitra Wacana Media.

Wahyudiono, B. (2014). Mudah Membaca

Laporan Keuangan. Penebar

Swadaya Grup.

Yahya, A., & Hidayat, S. (2020). The

Influence Of Current Ratio, Total

Debt To Total Assets, Total Assets

Turn Over, And Return On Assets On

Earnings Persistence In Automotive

Companies. Journal Of Accounting

Auditing And Business, 3(1), 62–72.

Https://Doi.Org/10.24198/Jaab.V3i1.

Downloads

Published

2026-01-06