PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP OPTIMISME BERKINERJA PENGURUS KOPERASI DI KABUPATEN ROKAN HILIR

Main Article Content

Ahmad Fauzi

Abstract

Perkembangan koperasi saat ini ibarat pohon hidup segan mati tak mau, berbagai persoalan muncul dari kondisi perkoperasian, dimana dilihat dari berbagai penyebab dari kondisi tersebut salah satu diantaranya adalah menurunnya optimisme pengurus dalam mengembangkan koperasi. Rasa optimism pengurus ini menjadi factor penting yang perlu ditingkatkan. Pemerintah propinsi Riau saat ini melalui kegiatan pelatihan yang diberikan pada badan pengembangan sumber daya manusia melalui widyaiswara memberikan pelatihan perkoperasian didaerah yang salah satu diantaranya adalah di Kabupaten Rokan Hilir. Melalui penelitian ini dengan menggunakan metode kuantitatif kepada peserta pelatihan yang dalam hal ini adalah pengurus koperasi apakah dengan diberikannya diklat mampu meningkatkan rasa optimism pengurus dalam meningkatkan kinerja koperasi ke depannya. Berdasarkan survey yang dilakukan di lapangan, menghasilkan bukti bahwa pemberian pendidikan dan pelatihan kepada pengurus koperasi mampu meningkatkan optimism pengurus dalam meningkatkan kinerja pengurusan koperasi ke depan.


 

Article Details

Section
Articles

References

FEBRIANI, P. W. (2012). HUBUNGAN ANTARA PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KOPERASI DENGAN EFEKTIVITAS KERJA PENGURUS KOPERASI PEGAWAI NEGERI DI JAKARTA TIMUR (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Jakarta).
Gerosa, V., Nuraini, N., & Achmadi, A. (2015). Pengaruh Pendidikan dan Pelatihan Serta Partisipasi Anggota terhadap Motivasi Berkoperasi Cu Pancur Kasih Bengkayang (Doctoral dissertation, Tanjungpura University).
Krisfandi, D. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kinerja Pengurus Koperasi Unit Desa (KUD) Sari Usaha Tani Desa Kota Baru Kabupaten Rokan Hulu. Jurnal Mahasiswa Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi, 3(1).
Maulana, S. R. A. (2020). PENGARUH KEPEMIMPINAN, DISIPLIN KERJA DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA PENGURUS PRIMER KOPERASI KARTIKA ARDAGUSSEMA PUSAT KODIKLAT TNI AD DI CIMAHI. JURNAL AL AMAR, 1(2), 114-132.
Moses, M. (2011). Pengaruh pendidikan dan Pelatihan Penjenjangan terhadap Prestasi Kerja Pegawai Pada Dinas Koperasi dan UKM Kota Jayapura. Jurnal Analisis Manajemen, 5(2), 63-76.
SANTOSO, S. (2018). IMPLEMENTASI PERATURAN MENTERI KOPERASI DAN USAHA KECIL MENENGAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR: 18/PER/M. KUKM/IX/2015 TENTANG PEDOMAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN SUMBER DAYA MANUSIA KOPERASI (Studi di Koperasi Pondok Pesantren Kab. Tulungagung) (Doctoral dissertation, IAIN Tulungagung).
Sulistyowati, T. Y. (2015). Pengaruh Pelayanan, Kinerja Pengurus Koperasi, Dan Motivasi Berkoperasi Terhadap Partisipasi Anggota Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI) Eka Karya Kabupaten Kendal (Doctoral dissertation, UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG).
Widyani, A. A. D. (2015). Knowledge management dalam perspektif tri kaya parisuda serta pengaruhnya terhadap kinerja pengurus koperasi. Jurnal Ilmu Manajemen (JUIMA), 5(2).